Sabtu, 30 Maret 2013

Cara membuat kreasi dari kain flanel

Bagi teman – teman yang ingin membuat kreasi/kerajinan dari bahan dasar kain flanel saya akan memberikan beberapa tips yang mungkin berguna bagi teman – teman.biasanya kreasi yang sering dibuat adalah bros,jepit rambut bando,boneka kecil dll.Dan saya yakin Siapapun pasti bisa membuatnya karena caranya gampang dan tinggal kita mengkreasikan bentuknya saja. Selain bisa di pakai sendiri juga bisa di jual lho, lumayan kan buat nambah uang jajan hehe...
Oke,sebelum nya harus disiapkan terlebih dahulu bahan-bahan yang akan digunakan untuk membuatnya  :
Inilah bahan utama untuk membuat kreasi ini, bisa di beli di toko kain,aksesories dll. Beli aja yg kecil-kecil dulu 25x25 cm dengan beberapa warna kesukaan teman-teman
2.     Lem
Biasanya para pengrajin menggunakan lem UHU, ukurannya pun macam-macam
3.     Gunting
Sudah pasti kan, untuk menggunting bahan
4.     Kertas karton
Untuk membuat pola agar ukuran-ukurannya sama dan mempermudah kita saat menjiplak dan menggunting bahan
5.     Jarum dan benang jahit
Usahakan dengan berbagai macam warna yg sama dengan warna kain flanel

Itulah bahan-bahan utama untuk membuat kreasi dari kain flanel.teman-teman juga bisa membuatnya dengan mengkombinasikan dengan bahan lainya seperti pita,mote atau pernak-pernik lainnya. Cukup sekian tulisan ini semoga membantu ,selamat berkreasi.
http://kreasibuahtangan.blogspot.com/2013/03/kreasi-kain-flanel.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar